Guru SDN 1 Sumberejo Selesai Upcara Hari Santri Nasional 2025
Hari Santri ini kita peringati sebagai momen ketika para kiai dan ulama menyampaikan resolusi jihad kepada pemerintah muda yang baru berdiri pada tahun 1945. Waktu itu, bangsa kita menghadapi ancaman kembalinya penjajahan.